indonesia [Berubah]

Abasa-17, Surah Ia Bermuka masam Ayat-17

80/Abasa-17 - Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri
berikutnya
sebelumnya
share on facebook  tweet  share on google  print  
17

Abasa-17, Surah Ia Bermuka masam Ayat-17

Bandingkan semua terjemahan Indonesia Surah Abasa - Ayat 17

سورة عبس

Surah Abasa

Bismillāhir rahmānir rahīm

قُتِلَ الْإِنسَانُ مَا أَكْفَرَهُ ﴿١٧﴾
80/Abasa-17: Qutila alinsanu ma akfarahu

Bahasa Indonesia

Binasalah manusia; alangkah amat sangat kekafirannya?

Quraish Shihab

Binasalah manusia! Apakah gerangan yang membuatnya ingkar padahal Allah telah berkenan memberikan karunia kebaikan kepadanya?

Tafsir Jalalayn

(Binasalah manusia) maksudnya, terlaknatlah orang kafir itu (alangkah sangat kekafirannya) Istifham atau kata tanya pada ayat ini mengandung makna celaan; makna yang dimaksud, apakah gerangan yang mendorongnya berlaku kafir?
17