indonesia [Berubah]

At-Takwir-22, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

berikutnya
sebelumnya
share on facebook  tweet  share on google  print  
22

At-Takwir-22, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

Bandingkan semua terjemahan Indonesia Surah At-Takwir - Ayat 22

سورة التكوير

Surah At-Takwir

Bismillāhir rahmānir rahīm

وَمَا صَاحِبُكُم بِمَجْنُونٍ ﴿٢٢﴾
81/At-Takwir-22: Wama sahibukum bimajnoonin

Bahasa Indonesia

Dan temanmu (Muhammad) itu bukanlah sekali-kali orang yang gila.

Quraish Shihab

Muhammad, yang kalian kenal dan kalian ketahui kecerdasan akalnya, bukanlah orang gila.

Tafsir Jalalayn

(Dan teman kalian itu sekali-kali bukanlah) yakni Nabi Muhammad saw. Di'athafkan kepada lafal Innahuu hingga seterusnya (orang yang gila) sebagaimana yang kalian tuduhkan kepadanya.
22