indonesia [Berubah]

Asy-Syu'ara'-41, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

berikutnya
sebelumnya
share on facebook  tweet  share on google  print  
41

Asy-Syu'ara'-41, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

Bandingkan semua terjemahan Indonesia Surah Asy-Syu'ara' - Ayat 41

سورة الشعراء

Surah Asy-Syu'ara'

Bismillāhir rahmānir rahīm

فَلَمَّا جَاء السَّحَرَةُ قَالُوا لِفِرْعَوْنَ أَئِنَّ لَنَا لَأَجْرًا إِن كُنَّا نَحْنُ الْغَالِبِينَ ﴿٤١﴾
26/Asy-Syu'ara'-41: Falamma jaa alssaharatu qaloo lifirAAawna ainna lana laajran in kunna nahnu alghalibeena

Bahasa Indonesia

Maka tatkala ahli-ahli sihir datang, merekapun bertanya kepada Fir'aun: "Apakah kami sungguh-sungguh mendapat upah yang besar jika kami adalah orang-orang yang menang?"

Quraish Shihab

Tatkala para ahli sihir itu datang, mereka berkata kepada Fir'aun, "Jika kami dapat mengalahkannya, adakah kamu akan memberikan kami imbalan yang besar?"

Tafsir Jalalayn

(Maka tatkala ahIi-ahli sihir datang, mereka pun bertanya kepada Firaun, "Apakah sungguh-sungguh) lafal A-inna dapat dibaca secara Tahqiq dan Tas-hil; kalau dibaca Tahqiq bacaannya menjadi A-inna dan kalau dibaca Tas-hil menjadi Ayinna (kami mendapat upah yang besar jika kami adalah orang-orang yang menang?").
41