indonesia [Berubah]

Al-Mu’minun-108, Surah Orang-orang mukmin Ayat-108

23/Al-Mu’minun-108 - Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri
berikutnya
sebelumnya
share on facebook  tweet  share on google  print  
108

Al-Mu’minun-108, Surah Orang-orang mukmin Ayat-108

Bandingkan semua terjemahan Indonesia Surah Al-Mu’minun - Ayat 108

سورة المؤمنون

Surah Al-Mu’minun

Bismillāhir rahmānir rahīm

قَالَ اخْسَؤُوا فِيهَا وَلَا تُكَلِّمُونِ ﴿١٠٨﴾
23/Al-Mu’minun-108: Qala ikhsaoo feeha wala tukallimooni

Bahasa Indonesia

Allah berfirman: "Tinggallah dengan hina di dalamnya, dan janganlah kamu berbicara dengan Aku.

Quraish Shihab

Allah berkata kepada mereka dengan nada mencela, "Diam! Kalian sangat rendah dan terhina. Jangan ajak Aku bicara sama sekali."

Tafsir Jalalayn

(Allah berfirman) kepada mereka melalui lisan malaikat Malik penjaga neraka, sesudah jangka waktu yang lamanya dua kali lipat umur dunia, ("Tinggallah dengan hina di dalamnya) makin menjauhlah kalian di dalam neraka dengan hina (dan janganlah kalian berbicara dengan Aku") untuk meminta supaya azab dihentikan dari diri kalian; dijawab demikian supaya mereka tidak mempunyai harapan lagi untuk dapat diangkat dari dalam neraka.
108