indonesia [Berubah]

Al-Ma’un-5, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

berikutnya
sebelumnya
share on facebook  tweet  share on google  print  
5

Al-Ma’un-5, Quran pembacaan ke oleh Abu Bakr al Shatri

Bandingkan semua terjemahan Indonesia Surah Al-Ma’un - Ayat 5

سورة المـاعون

Surah Al-Ma’un

Bismillāhir rahmānir rahīm

الَّذِينَ هُمْ عَن صَلَاتِهِمْ سَاهُونَ ﴿٥﴾
107/Al-Ma’un-5: Allatheena hum AAan salatihim sahoona

Bahasa Indonesia

(yaitu) orang-orang yang lalai dari shalatnya,

Quraish Shihab

Maka kehancuran bagi orang yang melakukan salat tetapi mempunyai sifat seperti itu. Yaitu mereka yang lalai dalam salatnya dan tidak dapat mengambil manfaat apa-apa dari salatnya.

Tafsir Jalalayn

(Yaitu orang-orang yang lalai dari salatnya) artinya mengakhirkan salat dari waktunya.
5